Perkuliahan Media Pembelajaran Biologi memberikan Pemahaman tentang manfaat media pembelajaran biologi, jenis dan karakteristik media pembelajaran, pemilihan media, pengembangan dan evaluasi media pembelajaran biologi.